Pada 3Q21, UNVR masih membukukan penurunan baik dari segi pendapatan maupun laba bersih. Segmen Food and Refreshment mengalami pertumbuhan namun belum mampu menopang kinerja UNVR. Ke depan, perseroan berencana untuk memperluas portofolio bisnisnya ke segmen premium.
Kami memberikan rekomendasi BUY untuk UNVR, dengan target price Rp5.800/saham, yang kami peroleh berdasarkan target P/E 2022F sebesar 32,8x. Risiko utama rekomendasi kami adalah naiknya harga komoditas, depresiasi nilai tukar Rupiah, serta berlanjutnya pandemi Covid-19.
Performance Highlight
Download laporan lengkapnya di SINI.