Pemerintah agresif memenangkan dua seri benchmark 5-tahun dan 10-tahun tersebut, masing-masing senilai IDR 12,4 triliun pada lelang Surat Utang Negara (SUN) Selasa kemarin. Tingkat kupon yang hanya 5,50% dan yield tenor pendek 5,15%, membuat pemerintah agresif memenangkan FR0086. Volatilitas tinggi pasar saham, membuat SUN dalam tiga hari terakhir yang ramai diperdagangkan oleh investor. Benchmark 10-tahun FR0087 bukukan penawaran tertinggi hampir IDR 35 triliun, jauh melampaui seri fixed rate lainnya yang berkisar antara IDR 5,3 triliun hingga IDR 17,5 triliun yang ditawarkan lelang kemarin. Selain itu, Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Jawa dan Bali hingga 8 Februari mendatang, mendorong pelaku pasar kembali minati SUN saat ini.

Download full report HERE.