Dow Jones melemah 1,69 persen ke level 21.052 setelah Badan Statistik Tenaga Kerja Amerika Serikat menunjukkan data Non-Farm Payrolls (NFP) pada Maret anjlok hingga 701.000 dan tingkat pengangguran melonjak menjadi 4,4% dari 3,5%—level tertinggi sejak Agustus 2017. Di sisi domestik, Asian Development Bank (ADB) memproyeksi pertumbuhan ekonomi Indonesia pada 2020 di level 2,5%, tergerus oleh penurunan permintaan domestik dan pelemahan sentimen bisnis & konsumen.

Download laporan lengkapnya di SINI.